Rabu, 18 Januari 2012

My New Ideas



Haloooo teman teman. Maaf ya, bru bisa posting hari ini. Udah banyak yang pengen aku ceritain di blog ini tapi karena keterbatasan waktu dan pikiran jadi batal batal mulu -___-.

Saat kmaren saya ngelamun tentang novel-novel yang saya baca, satu ide muncul di benak saya. Saya akan membuat postingan per bulan judulnya ‘BOOK OF THE MONTH’ postingan ini akan membahas tentang buku yang paling bagus saya baca di bulan tersebut, dan ada juga ‘AUTHOR OF THE MONTH’ bahas sama aja kaya yang diatas, bedanya yang dibahas itu penulis yang paling favorit di bulan tertentu 
Dan juga saya akan tambahkan postingan buku per bulan,’ What ive read this month?’ Asik asik hihi. Akan saya posting setiap akhir bulan. Semoga menikmati ya. Dadah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar